“To eat is a necessity, but to eat intelligently is an art.” – La Rochefoucauld Sebagai seorang yang tidak menyukai sayur, asupan gizi saya datang dari produk makanan lain, mulai dari daging, makanan berkarbohidrat, dan tentunya buah-buahan. Sejak kecil, orang tua kami selalu membiasakan anak-anaknya makan buah. Enggak harus buah dengan harga mahal, tapi buah-buahan…
Tag: Food Photography
Berbuka Dengan Menu Nikmat ala D’Raja Coffee
Bulan Ramadhan, bulan yang paling ditunggu-tunggu tiap tahun. Bukan hanya karena keistimewaan ibadahnya, tapi juga momen yang selalu bisa mempererat tali silaturahmi. Bagi saya, bulan ramadhan itu selalu punya cerita tersendiri. Di bulan ini, saya bisa lebih sering berkumpul dengan keluarga, dan juga beberapa teman yang sudah jarang jumpa. Momen buka puasa bersama pun jadi…
Enjoying The Art of Dim Sum by Chef Huan at Jade Restaurant, JW Marriott Hotel Medan
“Cookery is naturally the most ancient of the arts, as of all arts it is the most important.” – George Ellwanger, ‘Pleasures of the Table’ (1902) Menyantap makanan, kini, bukan lagi soal bagaimana memasukkannya ke dalam mulut, dan menyesapi rasanya sedemikian rupa, kemudian membiarkannya tercerna. Proses menikmati makanan saat ini sudah mulai berkembang menjadi seni….
A Slice of Sweet Evening in Cabrita
“Love is like a good cake; you never know when it’s coming, but you’d better eat it when it does!” ― C. Joybell Punya partner kerja yang sisi romantisnya lebih kecil dari biji buah pala, memang kadang menyebalkan. Simpel saja, ketika kau berencana untuk sesuatu yang manis, sedikit spesial, dan di luar dari kebiasaan, dia…
Menikmati Akhir Pekan Dengan Sajian Barefoot BBQ Menu Buffet dari Hotel Aryaduta Medan
Somehow, no barbecue is complete without firing up the grill and living the fun chit chat with friend. Jika bicara soal hospitality dan hotel bintang lima, maka tidak akan jauh-jauh dari pelayanan yang mereka berikan. Baik berupa keramah-tamahan, pelayanan dari fasilitas yang ditawarkan, hingga sajian yang tentu saja, mengundang selera. Tiap hotel pun memiliki standar…